Kadang seorang anak akan menanyakan apakah orang tuanya sayang kepadanya ketika orang tuanya membuat luka dihatinya.Ketahuilah orang tua anda akan selalu sayang kepada anda meskipun caranya salah dimata anda dan itu yang anda tidak mengerti.Anda akan mengerti arti kasih orang tua ketika anda menjadi sudah memiliki anak
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
